Navbar

Cara Budidaya Durian Musang King Unggul

Cara Budidaya Durian Musang King

Peminatan masyarakat terhadap Durian Musang King bisa dibilang cukup besar. Hal itu karena Durian Musang King ini memiliki rasa yang manis tekstur buah yang tebal, lunak, lembut, dan bijinya kecil dibandingkan jenis durian lain. 

Berikut beberapa cara budidaya Durian Musang King:

1. Syarat Tumbuh Durian Musang King

Durian Musang King adalah tanaman tropis, untuk alasan ini, Durian Musang King membutuhkan banyak kehangatan tropis, banyak kelembaban dan sinar matahari untuk berkembang, Ketinggian pohon Musang King tumbuh baik di daerah sekitar jawa.

2. Pemilihan Bibit

Membeli bibit yang unggul tentu membuat kualitas Durian Musang King anda lebih unggul dan sesuai yang diharapkan.  Bibit unggulan bisa dilihat dari beberapa ciri yang bisa dilihat oleh mata, seperti bibit yang tidak terlalu jengkang, selain itu daun dari bibit tampak utuh dan juga sehat tidak terserang penyakit. Perlu diperhatikan juga Bibit Durian Musang King yang masih muda jangan sampai terkena sinar matahari secara langsung terus menerus, karena bisa menyebabkan daun layu. Berikan dulu tempat yang teduh sebagian agar daun tidak layu sambil mengoptimalkan pertumbuhan.

Budidaya Durian Musangking


3. Persiapan Lahan Tanam

Beberapa minggu sebelum penanaman bibit dilakukan, bersihkan lahan dari gulma yang tumbuh di daerah dimana Bibit Durian Musang King mau ditanam, juga singkirkan pohon atau tanaman yang dapat mencegah sinar matahari masuk ke dalam lahan, cangkul tanah hingga menjadi gembur dan campur dengan pupuk. Diamkan tanah selama beberapa hari, kemudian buat Bedengan untuk tempat penanaman Bibit Durian Musang King, Penanaman tersebut sekiranya harus berjarak 20x30 cm.

4. Tahap Penanaman

Melakukan penanaman ke media yang sudah dibuat, Buka polybag Bibit dengan hati-hati jangan sampai tanah dalam polybag hancur , lalu taruh bibit di media tanam lalu kubur. Kedalaman pemendaman ditentukan oleh tanah yang dibawa  oleh bibit agar tidak mengubur dibatang Bibit Durian Musang King.

Budidaya Durian Musangking



Demikian pembahasan tentang  Budidaya Durian Musangking semoga membantu anda dan selamat mencoba

Back to Top

Konsultasi Gratis

foto profil

Ingin Mendapatkan Bibit Pohon Berkualitas?. Caranya mudah, langsung saja hubungi nomor Admin kami.

Pembelian juga bisa menghubungi kontak berikut:
Telp / SMS / WA : 081216354301

Melayani Pengiriman ke Seluruh Indonesia

Cari Artikel

Artikel Terkait

Artikel Terbaru